Intip Potret Kemeriahan Aksi Panggung Goo Goo Dolls di Java Jazz 2018

Floria Zulvi diperbarui 06 Mar 2018, 17:38 WIB
Band yang digawangi oleh John Rzeznik ini pun langsung tampil memukau dari awal penamplannya. (Bambang E. Ros/Bintang.com)
Terlihat barisan penonton yang merupakan fans musik 90an pun memadati barisan paling depan. (Bambang E. Ros/Bintang.com)
Terdengar Over and Over mengawali penampilan Goo Goo Dolls yang dimulai pada pukul 23.00 WIB, 4 Maret kemarin. (Bambang E. Ros/Bintang.com)
Meski usia para pesonilnya tak bisa lagi dibilang muda namun Goo Goo Dolls bermain dengan enerjik. (Bambang E. Ros/Bintang.com)
yapa penonton dan megajak bernyanyi bersama. (Bambang E. Ros/Bintang.com)
Meski beberapa menit penampilan Goo Goo Dolls sempat terhenti karena kesalahan teknis, namun suasana kembali meriah setelahnya. (Bambang E. Ros/Bintang.com)
Goo Goo Dolls sendiri terlihat puas dengan meriahnya sambutan dari para penggemar. Tak lupa mereka mengucapkan terima kasih untuk para penggemarya di Indonesia lewat postingan di Instagram. (Bambang E. Ros/Bintang.com)