18 Superhero Dunia yang Beragama Islam

Floria Zulvi diperbarui 23 Mei 2018, 07:45 WIB
Kamala Khan alias Ms Marvel sendiri adalah anak dari orangtua yang merupakan imigran. Ia masih bersekolah dan tetap menjadi pahlawan. (SegmentNext)
Josiah X adalah salah satu superhero Islam. Miliki nama asli Josiah Bradley, ia pun pergi ke Afrika untuk mencari identitas aslinya. (Marvel Database)
Monica Chang sendir adalah kepala dari Divisi Artifical Intelligence di S.H.I.E.L.D. (Comic Vine)
Simon Baz merupakan anggota Lantern Corps yang menggantikan Hal Jordan sebagai perwakilan bumi. (DC Database)
Bilal Asseah adalah superhero keturuna Algeria-Perancis yang dikenal sebagai batmannya Perancis. (mvslim.com)
Kahina Eskandari dikenal sebagai Iron Butterfly. Ia bisa memindahkan dan mengubah bentuk metal atau benda yang terbuat dari metal. (CBR.com)
Faiza Hussain adalah dokter yang bekerja di rumah sakit London. Terkena laser membuatnya bisa membongkar organ tubuh tanpa membunuh orang itu. (raseef22.com)
Panji Manusia Millenium adalah superhero terkenal di Indonesia. Dalam salah satu episodenya, ia pun terlihat Salat dengan anak-anak. (YouTube)
Saras 008 pun salah satu superhero Indonesia yang beragama Islam. (istimewa)
Silver Scorpion sangat istimewa karena menceritakan tentang pahlawan difabel. (CBR.com)
The 99 inheritance sekelompok superhero dengan kemampuan 99 hasma Allah. (CBR.com)
Qaheera bukanlah superhero yang bisa diremehkan karena dia melawan siapapun yang melakukan pelecehan seksual. (CBR.com)
Monet St. Croix adalah mutan Muslim yang miliki kemampuan penyembuhan diri, terbang dengan kecepatan suara, telekinetik, telepati dan merasakan aura mutan. (Marvel.com)
Marjane Satrapi adalah novel yang menceritakan tentang kisah politik, gender dan revolusi Islam di Iran. (CBR.com)
Buraaq atau biasa dikenal dengan Split Moon Arts menceritakan tentang pahlawan yang melawan stereotype negatif tentang islam. (CBR.com)
Shahara Hasan adalah salah satu detektif hebat di London. Superhero ini menceritakan tentan Islamophobia dan Anti-Muslim. (CBR.com)
Kismet: Man of Fate adalah superhero Muslim pertama. Ia miliki kemampuan untuk mengetahui masa depan. (CBR.com)