Dari Maroko Hingga Indonesia: Seperti Inilah Standar Kecantikan Wanita Dalam Foto Ester Honig

Fimela EditorDiterbitkan 26 Juni 2014, 14:48 WIB
Menurut Honig, wanita Indonesia mengidamkan punya kulit putih seperti ini
Wanita Israel dengan kulit kecoklatan
Mata sayu namun tegas khas wanita Argentina
Kulit putih pucat khas wanita Jerman
Alis tebal khas wanita India
Wanita Bangladesh yang anggun dengan hidung mancung dan mata tegas
Rambut tergerai dan bibir seksi ala wanita Amerika