Legenda-Legenda Paling Seram Yang Pernah Ada di Jepang: Jangan Dilihat Saat Sendirian!

Fimela Editor diperbarui 21 Jul 2014, 19:40 WIB
Video di dunia maya yang berjudul "red room" ini dipercaya dapat membunuh siapa yang melihatnya.
Game horror Himuro Mansion yang mengisahkan suatu tempat pembunuhan masal menjadi nyata setelah game tersebut diluncurkan. 7 orang meninggal secara misterius dalam lokasi yang disebutkan pada game.
Jaman dahulu beredar tentang kisah kepala sapi di Jepang. Siapapun yang mendengar kisahnya akan mengalami kejang dan menjadi gila. Karena itu, menurut legenda semua buku yang memuat kisahnya dibakar habis sehingga kisah aslinya tak dapat ditemukan lagi.
Nure-onna, berawal dari kisah wanita yang tenggelam di lautan kemudaian berubah menjadi bertubuh ular.
Aka Manto, hantu toilet yang akan menanyai saat sedang di dalamnya.
Neraka Tomino adalah sebuah puisi karya Yomota Inuhiko . Menurut cerita, jika dibaca dengan keras, puisi ini akan membuat pembacanya terkena bencana besar atau bahkan meninggal.
Konon hantu dengan rok merah ini tinggal di toilet sekolah bagian pojok, dan jika dipanggil namanya, "Hanako-San", dia akan muncul dan menenggelamkan orang yang memanggilnya ke toilet.
Gashadokuro, tulang kepalaran yang akan mengikuti Anda pulang kerumah Anda dan meminum darah Anda.