Ini Dia Wajah Para Pandawa 5 Versi Indonesia

Fimela EditorDiterbitkan 12 Agustus 2014, 16:20 WIB
Bagi Anda para penggemar serial kolosal, pastikan tidak ketinggalan.
Kisah dari sinetron ini akan mengangkat cerita pewayangan lama.
Inilah para Pandawa dan senjata mereka.
Ini dia wajah para kesatria Pandawa 5.
Ini dia setting syuting sinetron yang berlokasi di kota hujan, Bogor.