Belanja ke Pasar Tradisional Pakai Daster, Sarwendah Banjir Pujian

Ruben SilitongaSutikno diperbarui 17 Feb 2020, 17:38 WIB
Meski sebagai artis dan dikenal kaya raya, mantan personel Cherrybelle itu terlihat santai memilih-milih sayur yang akan dibeli. Ia santai mengenakan daster dan berkaca mata. (Instagram/ruben_onsu)
Bukan kali ini saja Sarwendah pergi ke pasar tradisional. Selama ini, perempuan 30 tahun itu sudah dikenal hidup sederhana. (Instagram/ruben_onsu)
Berdasarkan keterangan fotoya, kali ini perempuan yang biasa disapa Wendah itu ke pasar tradisional demi masak buat anaknya yang bersar, Betrand Peto. (Instagram/sarwendah29)
"Cek di dapur dan kulkas ternyata stock nya habis hahahhah akhirnya wonderwomen ini tak pake lama langsung ke pasar untuk anak ABGnya hahahahha Happy Sunday," tulis ruben_onsu yang dibagikan pada 16 Februari. (Instagram/sarwendah29)
Masih menurut keterangan foto, pagi itu, putranya, Betrand sedang nonton teve dan melihat menu masakan dan Betrand ngomong sama bundanya ingin makan seperti dalam tayangan tersebut. (Instagram/sarwendah29)
"Pagi ini gara-gara anak ABGnya lagi nonton tv, eh bilang bun bun koko mau kayak gitu bun, gampang kata bunda nya, bunda bisa masak kayak gitu kok, bahkan bisa bunda tambah2in ko, langsung anak nya jawab koko mau dong bun hahahaha," tulis Ruben. (Instagram/sarwendah29)
Penampilan Sarwendah mengenakan daster belanja ke pasar tradisional, menuai banyak pujian. "Bunda best banget, meskipun pake daster tp msh keliatan cantik banget," tulis bungsu_sajah. "Bundaa best bangett emg❤️❤️ panutannn," tulis neelamramadhani. "Bunda paling the Best untuk anak anak nya,"