8 Inspirasi Model Sanggul Ala Puteri Indonesia dari Erina Gudono hingga Jihane Almira

Vinsensia Dianawanti diperbarui 11 Agu 2023, 11:30 WIB
Erina Gudono lengkapi penampilan dengan sanggul bulat besar saat Istana Berkebaya [@erinagudono]
Dengan mahkotanya, Farhana Nariswari tampil lebih anggun dengan sanggul bawah khas Puteri Indonesia [@farhanariswari]
Laksmi De Neefe terlihat anggun dengan sanggul tengah yang diambil dari kedua sisi rambut. [@laksmideneefe]
Dinda Cresheilla terlihat effortless dengan twist bun dan poni pinggir [@dindacresheilla]
Untuk terlihat modern, kamu bisa tiru gaya sanggul Whulandary Herman. Ia memilih gaya low bun dengan menyisakan poni panjang di bagian depan [@whulandary]
Bunga Jelitha terlihat fierce dengan mini updo yang elegan [@bungajelitha66]
Rambut Cindy McGuire ditata dengan sanggul dan curly long bang yang menawan [@cindymcguire]
Di Jember Fashion Carnaval, Jihane Almira tampil sleek dengan low bun [@jihanealmira]