Tak banyak aktor sengkatan Roy Marten yang masih eksis hari ini. Sementara Roy sendiri di usia kepala enam masih masuk nominasi ajang penghargaan bergengsi.
Film komedi keluarga Mertua Ngeri Kali sukses meraih lebih dari 100 ribu penonton. Debut Bunda Corla ini hadir dengan cerita hangat, kocak, dan relate dengan kehidupan sehari-hari.
Film “Sampai Titik Terakhirmu” hadirkan kisah cinta nyata Albi–Shella yang viral di TikTok. Perjalanan haru dan penuh makna kini bisa kamu saksikan di bioskop.