Setiap tanggal 21 April selalu diperingati sebagai Hari Kartini. Melalui akun Instagram, Cinta Laura menulis pesan terkait makna hari Kartini. (Instagram/claurakiehl)
Empat foto dibagikan perempuan kelahiran Jerman 26 tahun silam itu. Cinta terlihat sedang merayakan Hari Kartini di Pangkalan TNI Angkatan Udara Ngurah Rai, Bali. (Instagram/claurakiehl)
“Kartini-kartini masa kini bersama melawan COVID-19.” #gemasindonesia #gerakanmemakaimasker," tulis claurakiehl sebagai keterangan foto seperti dikutip Fimela.com. (Instagram/claurakiehl)
Cinta tampil formal casual menganakan kemeja putih panjang dengan celana hitam dan sepatu hak. Masker menutup hidung dan mulutnya seperti saran dari pemerintah. Ia bersama beberapa perempuan berseragam loreng dan polisi. (Instagram/claurakiehl)
Dalam caption yang dibagikan, Cinta menuliskan pesan bahwa perempuan itu merupakan sosok yang kuat, trampil dan bisa membuat keputusan sendiri. (Instagram/claurakiehl)
"Remember, women are capable. Capable of leading their own lives, making their own decisions and achieving ANYTHING they desire in life. Women are strong, skillful, determined and important!," tulisnya lagi (Instagram/claurakiehl)
Di akhir keterangan foto, cinta juga mengingatkan untuk salin membantu dan mendukung. "May we continue to support one another and help each other grow. Happy Kartini Day, everyone!," tutup Cinta Laura. (Instagram/claurakiehl)
Hari Kartini, Cinta Laura Ingatkan Kembali Perempuan Sosok yang Kuat
Cinta Laura merayakan Hari Kartini di Pangkalan TNI Angkatan Udara Ngurah Rai. Melalui akun instagramnya, ia menyampaikan pesan dan mengingatkan para perempuan
Febby Rastanty membagikan foto dirinya berlibur ke Melbourne, Australia. Kali ini ia pun bertemu Jessica Mila yang juga sedang liburan keluarga ke negara tersebut. Lalu bagaimana penampilan kedua bestie ini? Yuk intip
Kampanye Spring/Summer 2026 dari Prada hadir dengan pendekatan yang jauh dari kata konvensional. Di bawah arahan kreatif Miuccia Prada dan Raf Simons, Prada mengajak publik untuk meninjau ulang makna sebuah kampanye mode. bukan sekadar alat promosi, melainkan medium seni yang mengajak kita berpikir.
Pulang liburan akhir tahun, Nagita Slavina pun kembali beraktivitas di tanah air. Terbaru, Nagita pun tampil berbeda saat mendampingi suaminya, Raffi Ahmad. Intip tampilannya.
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.