Delapan tahun sudah, pasangan Baim dan Artika Sari Devi menikah. Pernikahan yang dibangun sejak 2008 itu, telah dikaruniai dua orang momongan, Sarah Ebiela Ibrahim dan Dayana Zoelie Ibrahim. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Suasana romantis mewarnai lamaran pasangan ini. Dimomen spesial itu, ada kejadian lucu yang tidak bisa pasangan ini lupakan hingga sekarang. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Saat ditemui di kawasan Epicentrum, Jakarta Selatan, Kamis (28/1/2016), pasangan ini mengenang saat lamaran. Cincin kawin yang menjadi simbol dalam lamaran tidak terbawa. (Nurwahyunan/Bintang.com)
"Aku kelupaaan, entah keselip atau ketinggalan. Saat itu saya grogi jadinya lupa. Akhirnya menyulap tisu jadi cincin untuk sementara, besoknya di ganti pakai cincin beneran," papar Baim. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Artika menambahkan, saat itu Baim kalau diajak ngobrol tidak pernah nyambung. Tapi ia menghargai perjuangan lelaki yang sekarang jadi suaminya. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Artika sangat menghargai perjuangannya Baim untuk menghadirkan momen romantis saat lamaran. Sepengetahuannya, Baim merupakan pria perfeksionis dalam melakukan sesuatu. (Nurwahyunan/Bintang.com)
Delapan tahun berlalu, Baim belum lama ini menceritakan kejadian tak terlupakan saat melamar wanita yang sekarang menjadi istrinya. Cincin kawin yang menjadi simbol dalam lamaran tidak terbawa.
Mahalini baru saja mengunggah beberapa foto dirinya dengan ootd bergata office look stylish. Ia pun mengenakan dasi sesuai tren beberapa belakangan ini. Intip tampilannya
Perayaan Natal menjadi momen istimewa bagi banyak selebritas Tanah Air untuk berkumpul dan menikmati waktu bersama keluarga tercinta. Berikut beberapa selebritis tanah air rayakan Natal 2025 bersama keluarga. Siapa saja mereka? Yuk intip
Natal identik dengan pohon natal yang memiliki hiasan meriah. Beberapa selebritis Korea Selatan pun mengunggah foto dirinya bersama pohon natal tersebut. Siapa saja dan bagaimana penampilan mereka? Yuk intip