1/8
"Film ini hampir sebulan melakukan reading, stres berat. Karena karakternya harus kebawa banget, makanya tiap reading muka suntuk. Ditambah harus aksen Australia," ucap Pamela Bowie di Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (10/11). (Adrian Putra/Bintang.com)