Meninggalnya Ferry Wijaya suami Ririn Ekawati membuat kaget banyak orang. Salah satu yang mengaku kaget dan bahkan tidak percaya adalah Ussy Sulistyawati. Yang menyempatkan datang melayat bersama dengan Andhika Pratama. (Adrian Putra/Bintang.com)
Kabar duka kembali dari dunia selebriti tanah air. Suami Ririn Ekawati, Ferry Wijaya menghembuskan nafas terakhirnya pada Minggu (11/6) saat sang istri sedang menjalankan ibadah umrah. (Adrian Putra/Bintang.com)
Kabar duka setelah meninggalnya Julia Perez itu membuat Ussy Sulistyawati mengaku kaget dengan berita duka tersebut. Bahkan, sempat tidak percaya saat mendapat telpon tentang kematian Ferry. (Adrian Putra/Bintang.com)
Menurut Ussy, ia melihat sahabatnya tersebut sosok perempuan yang tabah. Tidak pernah mengeluh tentang penyakit suaminya. Meski Ussy sendiri tahu bahwa suami Ririn sering keluar masuk rumah sakit. (Adrian Putra/Bintang.com)
"Tapi emang sejauh ini Ririn sosok perempuan yang tabah banget, nggak keliatan kalo lagi sedih. Makanya ini merupakan kabar berturut-turut kan," ujar Ussy Sulistyawati di rumah Ririn. (Adrian Putra/Bintang.com)
Sepengetahuan Ussy, bahwa kabar terakhir yang didapat adalah suami Ririn baru saja menjalani kemoterapi. Setelah itu, kondisinya membaik. Ia melihat bahwa Ferry sendiri sosok kuat yang tak pernah menunjukkan sakitnya. (Adrian Putra/Bintang.com)
Ussy Sulistyawati dan suami Andhika Pratama saat melayat Ferry Wijaya suami Ririn Ekawati di rumah duka, Jalan Masjid I, Bendungan Hilir, Jakarta Pusat, Minggu 11 Juni 2017. (Adrian Putra/Bintang.com)
Mahalini baru saja mengunggah beberapa foto dirinya dengan ootd bergata office look stylish. Ia pun mengenakan dasi sesuai tren beberapa belakangan ini. Intip tampilannya