Penyanyi Reza Artamevia menjadi salah satu yang dipanggil menjadi saksi dalam kasus mantan guru spiritualnya, Gatot Brajamusti alias Aa Gatot. Selasa (9/1) Reza mendatangi pengadilan. (Instagram/rezaartameviaofficial)
Sidang kasus Aa Gatot kembali di gelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (9/1). Bulan Desember tahun lalu, artis cantik Nadine Chandrawinata juga hadir menjadi saksi. (Instagram/rezaartameviaofficial)
Dalam sidang kasus asusila kali kemarin, ibu dua anak itu tiba sekitar pukul 16.25 WIB. Sekitar satu jam sidang digelar secara tertutup. (Instagram/rezaartameviaofficial)
Usai menjadi saksi penyanyi senior itu terlihat terburu-buru meninggalkan pengadilan. Beberapa pertanyaan dari watawan dijawab sebelum akhirnya meninggalkan Pengadilan Negeri. (Instagram/rezaartameviaofficial)
"Enggak kenapa-kenapa. Alhamdulillah, saya justru lega bisa datang dan menjelaskan apa adanya," ujar Reza Artamevia seperti dikutip dari Liputan6. (Instagram/rezaartameviaofficial)
Penyanyi 42 tahun itu mengaku, bahwa sidang kasus asusila mantan guru spiritualnya itu lebih santai. Bahkan, beberapa kali terdengar galak tawa selama sidang berlangsung. (Instagram/rezaartameviaofficial)
"Karena hakimnya semua juga sangat asyik, hanya bertanya apa adanya dan saya bersaksi semuanya kan disumpah dengan Al-Quran, jadi enggak ada rekayasa sama sekali," ungkap Reza Artamevia. (Instagram/rezaartameviaofficial)
Reza Artamevia mengaku menyampaikan yang sebenar-benarnya. Tidak ada yang ditutup-tutupi. Sebelumnya, Reza pernah mangkir dari panggilan Pengadilan Negeri. (Instagram/rezaartameviaofficial)
Febby Rastanty membagikan foto dirinya berlibur ke Melbourne, Australia. Kali ini ia pun bertemu Jessica Mila yang juga sedang liburan keluarga ke negara tersebut. Lalu bagaimana penampilan kedua bestie ini? Yuk intip
Kampanye Spring/Summer 2026 dari Prada hadir dengan pendekatan yang jauh dari kata konvensional. Di bawah arahan kreatif Miuccia Prada dan Raf Simons, Prada mengajak publik untuk meninjau ulang makna sebuah kampanye mode. bukan sekadar alat promosi, melainkan medium seni yang mengajak kita berpikir.
Pulang liburan akhir tahun, Nagita Slavina pun kembali beraktivitas di tanah air. Terbaru, Nagita pun tampil berbeda saat mendampingi suaminya, Raffi Ahmad. Intip tampilannya.
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.