Pretty In Mint Diane Kruger terlihat seperti goddess dalam balutan Giambattista Valli berpalet pastel. Meskipun ia memiliki kulit yang pucat, gaun mint bertekstur pleats ini membuat Diane terlihat fresh dan anggun.
Act Natural Lana Del Rey memakai gaun hitam panjang lansiran Alberta Ferretti. Permainan aksen tulle tumpuk pada bagian bawah membuat gaya Lana sedikit playful namun tetap terlihat elegan.
Sensational Liu Wen tampak seksi dalam busana Roberto Cavalli. Pemakaian bahan transparan dan potongan backless dengan bordir manik berwarna gelap menjadikan total look-nya perfect!
Do Feathers! Cheryl Cole tampil “wah” dalam balutan Stephane Rolland dengan aksen bulu merah pada bagian bawah gaun yang menjutai seperti mermaid tail.
In The Mood For Love Pemakaian bahan lace dan tulle berwarna nude, membuat gaya Naomi Watts terlihat feminin dan romantis. Little hair do and less makeup it's perfect!
Sleek and Light In White Jika kamu ingin tampil simpel dalam sebuah acara pesta, coba tiru gaya Jessica Chastain yang tampil manis dalam gaun berpotongan a-line berwarna putih karya Alexander McQueen.
Luxe Touch Erin Wasson terlihat edgy dalam balutan dress asimestris koleksi Antonio Berardi berbahan satin dan chiffon berwarna biru muda dengan detil ruby.
Candy Colours Turn a Chic Warna kulit yang gelap tidak menghindari Freida Pinto untuk menggunakan dress berwarna terang . Pemilihan warna hijau lime terlihat cocok dengan kulit Freida.
Dian Sastro menjadi satu-satunya seleb Indonesia yang akan menghadiri Cannes Film Festival 2012 di Perancis dengan mengenakan rancangan desainer lokal Eddy Betty, Sebastian Gunawan dan Didiet Hadiprasetyo. Inilah gaya berbusana seleb luar yang patut diperhatikan oleh Dian apabila ingin menciptakan sebuah kesan khusus di ajang glamor ini!
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip