Pilih warna pink dalam sebuah motif atasan. Agar gayamu semakin seru, padukan dengan rok dengan motif berbeda. Satu trik agar gayamu tidak berkesan ramai, pilih rok dan sepatu yang berwarna senada.
Ternyata warna ungu bisa menjadi teman baik untuk warna pink. Untuk menikmati musim dingin, kenakan cable knit sweater dan padukan dengan oversize coat dan jeans untuk kesan santai.
Nggak ada aturan formal yang menyebutkan bahwa untuk tampil feminin kamu wajib mengenakan rok. Kamu tetap bisa tampil feminin dengan ripped denim andalan kamu, Fimelova. Kenakan blus motif floral dan mid heels pumps yang berpadu kontras dengan rain coat warna pink.
Kamu nggak perlu selalu mengenakan high heels bersama dengan dress saat menghadiri acara formal di siang hari. Coba pakai sepatu ballet flats untuk mendapatkan kesan vintage dari keseluruhan penampilanmu.
Bila kamu bosan dengan warna hitam, putih, coklat, atau biru untuk working outfit, sesekali kenakan cigarette pants warna pink. Berikan sedikit sentuhan ‘serius’ dengan blazer klasik warna abu atau hitam agar penampilanmu lebih ‘sharp’.
Polo shirt dress warna pink bisa tampil lebih eye catching dengan paduan warna kuning. Pilih blazer kuning motif floral agar penampilanmu lebih stand out.
Rok pink bisa terlihat sporty dengan paduan sneakers. Agar tidak terlihat seperti pemain tenis, coba kenakan overize shirt motif floral dengan sedikit warna pink. Motif floral membantumu tampil lebih feminin.
Tidak banyak perempuan yang kerap mengenakan pink untuk beraktivitas sehari-hari. Hal ini dikarenakan sebagian perempuan merasa risih untuk tampil terlalu girly dan feminin. Namun, tidak untuk Julia Sarr Jamois, seorang stylist dan fashion editor dari majalah Wonderland. Ikuti trik Julia dalam mengenakan warna pink untuk berbagai acara!
Febby Rastanty membagikan foto dirinya berlibur ke Melbourne, Australia. Kali ini ia pun bertemu Jessica Mila yang juga sedang liburan keluarga ke negara tersebut. Lalu bagaimana penampilan kedua bestie ini? Yuk intip
Kampanye Spring/Summer 2026 dari Prada hadir dengan pendekatan yang jauh dari kata konvensional. Di bawah arahan kreatif Miuccia Prada dan Raf Simons, Prada mengajak publik untuk meninjau ulang makna sebuah kampanye mode. bukan sekadar alat promosi, melainkan medium seni yang mengajak kita berpikir.
Pulang liburan akhir tahun, Nagita Slavina pun kembali beraktivitas di tanah air. Terbaru, Nagita pun tampil berbeda saat mendampingi suaminya, Raffi Ahmad. Intip tampilannya.
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.