IU merupakan salah satu idol Korea Selatan yang serba bisa. Tak hanya suaranya yang merdu, ia juga punya kemampuan akting yang luar biasa. (Foto: Soompi.com)
Wajar jika ia mempunyai banyak penggemar. Meskipun mempunyai banyak penggemar, ternyata wanita cantik ini juga punya haters yang kerap menulis komentar bernada negatif. (Foto: Soompi.com)
Beberapa waktu lalu, FAVE Entertainment selaku agensi menyatakan siap melawan haters yang kerap memberikan komentar negatif terhadap IU. Agensi pun meminta penggemar untuk mengirimkan bukti komentar para haters. (Foto: Soompi.com)
Dan baru-baru ini, FAVE Entertainment mengungkapkan sudah mengajukan tuntutan hukum kepada para haters ke Tim Investigasi Cyber Crime di Kantor Polisi Gangnam, Seoul. (Foto: Soompi.com)
"Kami menulis ini terkait postingan online dan tersebarnya komentar, informasi palsu, penyerangan karakter, komentar pelecehan seksual yang ditujukan pada IU," ujar pihak FAVE Entertainment. (Foto: Soompi.com)
"Kami menggunakan data yang sudah dikirimkan oleh penggemar, termasuk data dari tim hukum kami. Pada 9 Mei, kamu memasukkan gugatan atas pencemaran nama baik ke kantor polisi Gangnam," lanjutnya. (Foto: Soompi.com)
FAVE Entertainment menegaskan tidak akan memberi ampun kepada tergugat. Mereka akan terus memantau dan menyeret siapapn ke polisi apabila terbukti berkomentar buruk tentang IU. (Foto: Soompi.com)
"Kami akan mengambil langkah hukum dan tak akan bernegoisasi dengan penulis komentar. Kami akan mempersiapkan gugatan lain untuk melawan penyebar rumor," tutupnya. (Foto: Soompi.com)
Febby Rastanty membagikan foto dirinya berlibur ke Melbourne, Australia. Kali ini ia pun bertemu Jessica Mila yang juga sedang liburan keluarga ke negara tersebut. Lalu bagaimana penampilan kedua bestie ini? Yuk intip
Kampanye Spring/Summer 2026 dari Prada hadir dengan pendekatan yang jauh dari kata konvensional. Di bawah arahan kreatif Miuccia Prada dan Raf Simons, Prada mengajak publik untuk meninjau ulang makna sebuah kampanye mode. bukan sekadar alat promosi, melainkan medium seni yang mengajak kita berpikir.
Pulang liburan akhir tahun, Nagita Slavina pun kembali beraktivitas di tanah air. Terbaru, Nagita pun tampil berbeda saat mendampingi suaminya, Raffi Ahmad. Intip tampilannya.
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.