Sukses

Yuk Intip Kamar-Kamar Gadis Di Seluruh Dunia

Seperti apa isi kamar Anda? Apakah rapi atau kah penuh berisi barang? Dua fotografer asal Italia bernama Gabriele Galimberti dan Edoardo Dilelle ini mengabadikan kamar para gadis di seluruh dunia dalam proyek foto berjudul “Mirrors and Windows”. Seperti apa ya kamar gadis India? Apakah sama dengan kamar gadis California? Yuk intip keseruannya

Foto Terkini