Sukses

Lucunya, Persahabatan Morris Dan Champy

Persahabatan bukan hanya bisa dimiliki dan dialami oleh manusia saja, hewan juga mampu menjalin persahabatan dengan sesamanya. Anda mungkin pernah mendengar persahabatan hewan lain jenis seperti kucing dengan babi atau lain sebagainya. Lain daripada yang lain, persahabatan dua hewan berikut ini juga tidak kalah mencuri perhatian. Mereka adalah Morris dan Champy. Morris adalah seekor kucing berwarna hitam yang suka sekali naik ke punggung Champy, seekor kuda besar berwarna cokelat. Mau tahu kan pose lucu dan keakraban mereka? Ini dia foto-fotonya.
Editor:
yan

    Foto Terkini