Sukses

12 Model Printed Legging Keren Untuk Olahraga Dan Yoga

Legging adalah pakaian yang biasa dipakai sehari-hari. Celana legging juga sangat nyaman dipakai untuk berolahraga dan melakukan yoga. Saat berolahraga pasti kita ingin memakai pakaian yang tidak membatasi gerak kita, bahan legging ini dapat menjadi pilihan.Tidak berbeda jauh dengan celana training, celana ini bisa melar dan pas di tubuh Anda sehingga bisa membuat penampilan Anda lebih modis. Meskipun keliatannya agak sedikit rame, tapi jika Anda pintar memadukan, jadinya akan bagus. Printed legging sendiri macam-macam motifnya. Intip foto-fotonya, di bawah ini.
Editor:
yan

    Foto Terkini