Sejak memutuskan berhijrah, presenter dan pemeran Olla Ramlan mengaku lebih senang bisnis. Yang terbaru, istri Aufar itu melebarkan bisnisnya di bidang fashion. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
Meski sibuk bisnis, ia mengaku masih tetap dengan dunia yang membesarkan namanya. Apalagi, ia sudah 22 tahun menekuni kariernya tersebut. Tapi, ia lebih memilih-milih setiap tawaran yang masuk. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
"Dunia keartisan sendiri, baik film maupun presenter akan tetap. Walaupun hijab, tapi tetap aja aku milih pekerjaan yang akan aku ambil," tutur Olla Ramlan saat ditemui di kawasan Thamrin, Jakarta Pusat, Selasa (8/10/2019). (Bambang E.Ros/Fimela.com)
Diakui Olla Ramlan, dirinya memang sempat kesulitan berbisnis. Namun ia menambahkan apapun pekerjaan pasti ada risiko yang diambil. Dan terus menikmati setiap kesulitan yang dirasakan. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
Olla mengaku, bahwa sedang fokus dengan bisnis yang dirintisnya, diantaranya kerudung, hijab, baju, jewelry. Dan ke depan, ia akan fokus pada bisnis baju yang bekerja sama dengan Ayumi. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
Sebelum memutuskan untuk berhijrah, perempuan 39 tahun itu sempat ragu dengan rezeki. Ditambah lagi, selama ini, pekerjaannya di dunia hiburan. Ia bersyukur, setelah berhijab, membuat desain baru untuk wanita hijab tetap tampil kece. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
"Jadi Alhamdulillah dengan aku berkerudung malah kita membuat desain-desain yang terbaru lagi untuk wanita berhijab masih bisa tampil kece," tutur Olla Ramlan. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
Lebih lanjut, untuk desain sendiri Olla Ramlan mengatakan tak hanya sebagai cincin, gelang atau kalung saja. Namun juga bisa dipakai untuk pengguna kerudung, yaitu bros. (Bambang E.Ros/Fimela.com)
Berhijab, Olla Ramlan Bisa Buat Desain Wanita Tampil Kece
Sempat ragu dengan rezeki, itulah yang dialami Olla Ramlan ketika memutuskan untuk berhijab. Tapi, ia bersyukur, dengan berhijab, ia bisa menciptakan model baru untuk wanita berhijab tampil kece
Pulang liburan akhir tahun, Nagita Slavina pun kembali beraktivitas di tanah air. Terbaru, Nagita pun tampil berbeda saat mendampingi suaminya, Raffi Ahmad. Intip tampilannya.
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip