Rumah tangga Iis Dahlia dan Satrio Dewandono sudah berjalan sekitar 20 tahun. Tidak pernah terdengar gosip miring rumah tangga pasangan ini. Bahkan, keduanya tampak kompak memamerkan kemesraannya. (Instagram/isdadahlia)
Seperti belum lama ini, penyanyi dangdut yang hingga kini masih tetap eksis itu menikmati liburan bersama suami di Bali. Tampak, beberapa potret dibagikan ketika menikmati liburan. (Instagram/isdadahlia)
"Auuuuwwwww pasangan yg jadi inspirasi gw ❤️ selamanya bahagia & romantis ya Ayank," tulis Femmy Permatasari. "Ahhh so sweet...happy holiday mb ayank n mas andri with fam," tulis Kristina. (Instagram/isdadahlia)
"Walaupun cuma di RS sambil nemenin Aisyah kita mah seneng aja ya Pa...anggep lagi pacaran rayain 18 th 6 bln sama2 yaa 😄❤️❤️❤️
#anniversary#3nov," tulis perempuan yang merintis karier sejak tahun 1986 ini. (Instagram/isdadahlia)
Sekedar informasi, setelah rumah tangganya dengan Dadang Indrajaya kandas, Iis Dahlia menikah lagi dengan seorang pilot bernama Satrio Dewandono. Dari pernikahannya dikaruniai seorang anak Devano Danendra. (Instagram/isdadahlia)
Potret keharmonisan rumah tangga Iis Dahlia dan Satrio Dewandono saat menikmati liburan tahun 2019 silam di Inggris. Sebelum menikah dengan Satrio, Isda telah memiliki seorang putri cantik. (Instagram/isdadahlia)
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip