Celana cargo warna hijau army di-styling dengan kaus warna putih yang jadi item fashion tak lekang waktu. Gaya boyish Alyssa dipoles girly dengan menambahkan tas bahu kecil. (Foto: Instagram Alyssa Daguise)
Tak ada tren fashion yang lepas dari radar Nazla, termasuk cargo pants. Ia memadukannya dengan atasan tanpa lengan dengan bagian bawah menyerupai scarf yang berbentuk runcing dengan aksesori sepatu chunky dan bucket hat. (Foto: Instagram Nazla Alifa)
Celana cargo hadir dengan ragam motif seperti tambal sulam dengan warna yang cute. Awkarin memasangkannya dengan atasan putih one shoulder. (Foto: Instagram Awkarin)
Atasan warna putih, jadi favorit para seleb untuk tampilan OOTD dengan celana cargo, Seperti Irish Bella yang juga mengombinasikannya dengan kemeja putih beraksen ruffle. (Foto: Instagram Irish Bella)
Celana cargo yang versatile semakin keren saat dipadukan dengan jacket atau outerwear oversized seperti Mikha Tambayong. Dengan tank top crop warna pink yang stunning. (Foto: Instagram Mikha Tambayong)
Gaya basic lainnya ditunjukkan Adhisty Zara dengan memakai tank top warna hitam dan aksesori sabuk kulit untuk mempertegas gaya boyish-nya. (Foto: Instagram Adhisty Zara)
Pevita Pearce juga tak ketinggalan dengan tren celana kargo yang dijodohkannya dengan bralette putih dan bolero warna senada. Gaya sporty chic-nya juga makin kece dengan kacamata hitam dan sneakers. (Foto: Instagram Pevita Pearce)
Tyna Kanna tampil berwarna dengan sweater bermotif rainbow yang dipadukan dengan cargo pants warna hitam berdetail jahitan di luar. (Foto: Instagram Tyna Dwijayanti)
Gaya Aghniny Haque yang tampil sporty dengan celana cargo ala militer dengan belt yang bold dan atasan tanpa lengan berwarna netral. (Foto: Instagram Aghniny Haque)
Mahalini baru saja mengunggah beberapa foto dirinya dengan ootd bergata office look stylish. Ia pun mengenakan dasi sesuai tren beberapa belakangan ini. Intip tampilannya
Perayaan Natal menjadi momen istimewa bagi banyak selebritas Tanah Air untuk berkumpul dan menikmati waktu bersama keluarga tercinta. Berikut beberapa selebritis tanah air rayakan Natal 2025 bersama keluarga. Siapa saja mereka? Yuk intip
Natal identik dengan pohon natal yang memiliki hiasan meriah. Beberapa selebritis Korea Selatan pun mengunggah foto dirinya bersama pohon natal tersebut. Siapa saja dan bagaimana penampilan mereka? Yuk intip