Tetap Menawan di Usia 42 Tahun, Ini 6 Potret Cantik Nafa Urbach
Beberapa waktu lalu, Nafa Urbach melakukan pemotretan dengan Denny Mirrocle. Hasil pemotretan itu ternyata mendapat tanggapan positif dari netizen. Sebagian besar memuji kecantikan Nafa yang terlihat awet muda.