Stephanie Poetri mengaku bahagia bisa pulang ke Indonesia. "excited to go to indonesia soon, but sad i gotta leave my little dudes (kucing kesayangan),” tulis Stephanie. [Foto: instagram/stephaniepoetri]
Ketika hari yang ditunggu sudah tiba, Stephanie tidak bisa menyembunyikan rasa bahagianya. Sepanjang perjalanan, ia tampak sangat bahagia. [Foto: instagram/stephaniepoetri]
Dan akhirnya Stephanie Poetri bisa bertemu kembali dengan Titi DJ. Melalui postingan di akun Instagram pribadinya, Titi DJ pun mencurahkan rasa bahagianya ketika bertemu dengan sang buah hati. [Foto: instagram/ti2dj]
Momen itu pun mengharukan ketika Titi DJ akhirnya bisa bertemu dengan Stephanie. Mata Titi DJ pun tampak bengkak lantaran menangis terharu. [Foto: instagram/ti2dj]
Sepanjang perjalanan ke rumah, Stephanie tampak sangat bahagia dan terharu. Ia juga terlihat menyandarkan kepala ke pundah sang ibu. [Foto: instagram/ti2dj]
Setelah sampai di rumah, Stephanie Poetri terlihat begitu senang. Tak hanya itu saja, Titi DJ terlihat bahagia lantaran putrinya telah kembali ke rumah. [Foto: instagram/stephaniepoetri]
Dua Tahun Tak Bertemu, Ini 6 Potret Kebersamaan Titi DJ dan Stephanie Poetri
Anak bungsu Titi DJ, Stephanie Poetri diketahui mengikuti jejak sang ibu menjadi seorang penyanyi. Seperti diketahui, Stephanie merintis kariernya di dunia tarik suara di Amerika Serikat. Oleh karena itu, ibu dan anak ini pun harus tinggal terpisah. Setelah lama tidak berjumpa, Stephanie akhirnya kembali ke Indonesia untuk bertemu sang ibu. Lantas seperti apa momen pertemuan Stephanie Poetri dan Titi DJ? Berikut Fimela.com merangkumkannya khusus untuk Anda.
Editor:
Musa Ade
Titi DJ adalah seorang penyanyi, aktris dan penulis lagu dari Indonesia
Melalui unggahan Instagram, Ayu Ting Ting membagikan sederet OOTD manisnya ala Korea Selatan saat liburan bersama keluarga di Italia dan Austria. Berikut inspirasinya.
Penampilan terbaru Laura Basuki tengah mencuri perhatian. Melalui unggahan Instagram, aktris tahun itu tampil stunning serba hitam yang dipotret oleh fotografer Winston Gomez. Berikut potret penampilannya.
Asri Welas sukses membuat netizen pangling karena menggunakan hijab. Hal itu diketahui dari akun instagram sang artis yang diunggah beberapa hari lalu. Penasaran? Berikut potretnya: