![Cinta Laura selalu tampil stunning dan totalitas. Kali ini ia tampil mengenakan korset batik sleeveless dengan bawahan slit berpotongan tinggi. Serta selendang hitam bergaris warna emas. Tampak ia pun mengenakan tusuk konde dan anting-anting emas. [@claurakiehl]](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/CeHhx-e8BiJN_je-naueF30ixXM=/0x93:649x459/215x109/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5125435/original/015878400_1738933463-IMG_6336.jpeg)
L'Oreal Indonesia baru saja merayakan perjalanannya selama 45 tahun. Dirayakan dengan menggelar exhibition di The Tribrata Dharmawangsa pada Kamis (6/2/2025). Acara pun dihadiri banyak publik figur dengan dresscode touch of Indonesia serba hitam. Siapa saja mereka dan bagaimana tampilannya? Yuk intip