Outfit nuansa warna merah dan hitam yang mendominasi karya Taylor Swift di era Reputation tampaknya menginspirasi Raline Shah sebagai dress code nonton konsernya di Singapura. [@ralineshah]
Hanggini mengenakan puffy dress putih dengan boots warna senada. Penampilannya yang manis ini bisa masuk era Folklore dan Lover karena jepitan kupu-kupu yang dipakainya. [@hanggini]
Selebgram Nanda Arsyinta tampil totalitas dengan outfit era Lover mulai dari dress tulle warna pink, tatanan rambut, sampai heels yang dikenakannya. [@nandaarsynt]
Selebgram Lula Lahfah diketahui nonton konser Taylor Swift dua kali. Pertama, ia bergaya sesuai era Folklore, kedua ia tampil dengan gaya Fearless.
[@lulalahfah]
Outfit serba hitam Maudy Ayunda dengan asimetris blazer, shorts, dan sepatu boots tampaknya menggambarkan album Taylor Swift era ‘Reputation’ ya? [@maudyayunda]
15 Adu Gaya Seleb Nonton Konser Taylor Swift Tampil Totalitas Sesuai Albumnya, Maudy Ayunda, Natasha Wilona, hingga Raline Shah
Sederet selebritis Tanah Air yang nonton konser Taylor Swift tampil totalitas sesuai album peraih 14 piala Grammy itu. Mulai dari Maudy Ayunda, Sherina Munaf, hingga Natasha Wilona, gaya siapa yang jadi favoritmu?
Editor:
Hilda Irach
Taylor Swift adalah penyanyi wanita asal Amerika yang mempopulerkan lagu Blank Space
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip
Louis Vuitton kembali menegaskan identitasnya sebagai rumah mode yang lekat dengan makna perjalanan lewat kampanye Menswear Spring–Summer 2026. Di bawah arahan Men’s Creative Director Pharrell Williams, kampanye ini menghadirkan dua House Ambassador dengan karakter kuat, Jeremy Allen White dan Pusha T.
Melody Laksani mengawali tahun 2026 dengan liburan di Semarang. Ia mengunjungi Telomoyo Mountain dan Tembalang. Melody juga tampil dengan gaya sporty, seperti apa?
Pada Minggu, 4 Januari, Kate Hudson, Sarah Snook, Danielle Brooks, Leighton Meester, dan Mckenna Grace menghadiri 31st Critics’ Choice Awards di Los Angeles dengan mengenakan perhiasan dari Chopard.