Jadi salah satu gaya rambut andalan para idol Korea, Vidi Aldiano juga terlihat mengenakan gaya rambut comma. Gaya rambut ini identik dengan bentuk poni melengkung seperti tanda koma. [@vidialdiano].
Gaya rambut pompadour seperti El Rumi ini juga tergolong ikonik dan timeless. Ciri khasnya ada pada seluruh bagian atas rambut yang bervolume. Cocok buat yang punya rambut tebal! [@elelrumi].
Fadly Faisal menjadi salah satu aktor pria yang mengadopsi gaya rambut french pop atau potongan rambut pendek di bagian belakang dan kedua sisi, tapi sisi depannya dibiarkan lebih panjang bak berponi. [@fadlyfsl].
Gaya rambut edgar cut seperti Refal Hady juga tak kalah populer. Gaya rambut ini mirip dengan French Pop, bagian samping sangat tipis serta bagian atas dibiarkan tebal dengan sentuhan poni pendek di atas alis. [@refalhady].
Melody Laksani mengawali tahun 2026 dengan liburan di Semarang. Ia mengunjungi Telomoyo Mountain dan Tembalang. Melody juga tampil dengan gaya sporty, seperti apa?
Pada Minggu, 4 Januari, Kate Hudson, Sarah Snook, Danielle Brooks, Leighton Meester, dan Mckenna Grace menghadiri 31st Critics’ Choice Awards di Los Angeles dengan mengenakan perhiasan dari Chopard.
Jessica Iskandar menghabiskan liburan akhir tahunnya dengan pergi ke Amerika Serikat. Meski memiliki tiga anak, ia pun tetap tampil maksimal lewat outfit musim dinginnya. Seperti apa? Yuk intip
Pilihan busana yang nyaman, tertutup, hingga statement outerwear sukses membuktikan bahwa bumil tetap bisa tampil stylish. Yuk, intip potret gaya liburan para seleb berikut ini, Sahabat Fimela.