1/6
Penampilan Jennie yang mengenakan gaun arsip ini sejalan dengan tema koleksi Gaultier yang dirancang oleh de Saint Sernin, yaitu "Le Naufrage" atau "Shipwreck" (Kapal Karam). Koleksi couture musim semi 2008 Jean Paul Gaultier sendiri diberi subjudul "Sirens," yang merujuk pada makhluk mitologi yang menggoda para pelaut dengan nyanyian mereka. [@jennierubyjane].