Sukses

Kerja sama ini menjadi titik temu antara dunia olahraga dan fashion, memperkuat posisi Coach sebagai brand mewah yang mendorong para pemain maupun penggemar olahraga basket untuk mengekspresikan diri dengan lebih berani.
Disutradarai oleh Vivian Kim dan difoto oleh Heather Hazzan, para pemain basket membagikan pandangan mereka tentang bagaimana ekspresi diri menjadi bagian tak terpisahkan dari identitas—baik sebagai atlet maupun individu dan mengungkapkan bagaimana gaya personal mereka. [Coach]
Photo5 Gaya Pemain Basket Wanita Amerika Kompak Kenakan Tas Coach, intip Tampilan Mereka di Luar Lapangan
Coach mengumumkan kerja sama dengan Women’s National Basketball Association (WNBA), asosiasi olahraga basket wanita terkemuka di Amerika Serikat, sebagai mitra tas tangan resmi. Kolaborasi ini merupakan bentuk komitmen Coach dalam mendukung ekspresi diri melalui dunia olahraga, khususnya basket, dan lebih dari itu. 
Tory Burch mengambil pola dasar pakaian olahraga dan meningkatkan kepribadiannya dengan sedikit funk, dan banyak kesenangan. Siluet pakaian seperti kemeja polo, kardigan, celana jins lima saku, jas panjang, dan setelan rok. Di sini, penampilannya memancarkan gaya tahun 90-an yang keren dengan kepekaan modern dalam palet warna cerahnya dan perpaduan antara busana kasual dan mewah. Dok. Tory Burch
Photo8 Koleksi Tory Burch Resort 2026 Terinspirasi dari Pakaian Kerja dan Olahraga Jepang Vintage
Tory Burch kembali meluncurkan koleksi resort 2026. Sang desainer mengatakan bahwa ia mulai dengan melihat pakaian kerja pria Jepang kuno, dibuktikan melalui jaket dengan kantong serbaguna yang besar dan celana panjang berpanel yang serasi, yang tampak sangat bagus dalam denim biru kobalt dengan kerah berwarna zamrud yang kontras. Berikut ini beberapa koleksinya.
Member BTS Semakin Bersinar Bersama Brand Luxury Fashion Ternama Dunia. Dok. [@uarmyhope]
FashionComeback BTS Makin Dekat, Para Member Semakin Bersinar Bersama Brand Luxury Fashion Ternama Dunia
Para Member BTS Semakin Bersinar Bersama Brand Luxury Fashion Ternama Dunia
Mingyu dari Seventeen mengenakan tas Dior koleksi Vertical Hobo Bag. Ia memadukannya dengan kaos putih dipadukan celana hitam. [Dior]
PhotoTampilan Selebritis Pria Korea Selatan hingga Thailand Kenakan Tas Baru Dior seharga 70-80 Jutaan, dari Mingyu Seventeen hingga Apo Nattawi
Menutup koleksi Pria Dior Musim Gugur 2025, diluncurkan koleksi Tas Dior Prive yang menggabungkan kemewahan utilitas dan aura maskulin pria yang mencerminkan keunggulan Dior. Para selebritis Korea Selatan dan Thailand pun telah mengenakan tas terbaru Dior.
Baru-baru ini, keduanya kembali menjadi sorotan publik setelah menghabiskan waktu bersama. Mereka terlihat menikmati momen piknik dalam balutan OOTD yang super memikat, head to toe in Kate Spade New York. [Kate Spade]
PhotoGirls’ Day Out ala Hanggini dan Shenina Cinnamon dalam Balutan OOTD Chic, Kompak Mengenakan Tas Serasi
Persahabatan antara Hanggini dan Shenina tentu bukan hal baru bagi para penggemar. Akhir-akhir ini, keduanya kerap mencuri perhatian publik berkat momen kebersamaan yang sering dibagikan. Persahabatan mereka terbentuk sejak tergabung dalam berbagai project yang sama. Terbaru keduanya tampil kompak saat hangout bersama. Intip tampilannya.