Sukses

Rangkaian parfum terbaru Fres & Natural ini dinamakan Dessert Collection, dengan tiga karakter aroma yang terinspirasi dari dessert favorit banyak orang: Matcha Twist, Vanilla Frosty, dan Pink Cupcake. (foto/dok: wings group)
BeautyFres & Natural Rilis Dessert Collection, Kolaborasi dengan Vilo Gelato Hadirkan Tiga Wewangian Dessert
Fres & Natural resmi meluncurkan Dessert Collection, parfum terbaru dengan tiga varian aroma dessert yang playful: Matcha Twist, Vanilla Frosty, dan Pink Cupcake. Semakin spesial, koleksi ini hadir lewat kolaborasi dengan Vilo Gelato yang menghadirkan pengalaman wangi dessert yang fresh, natural, dan mudah dipakai untuk berbagai mood dan aktivitas sehari-hari.