Bukan beret yang selama ini lekat dengan citra Paris, Enzy justru tampil percaya diri dengan topi hoodie sebagai statement utama selama liburannya di Paris, Prancis.
Dalam sebuah potret artistik hitam-putih, Enzy Storia memancarkan aura elegan nan memikat lewat balutan gaun pengantin rancangan desainer ternama Hian Tjen.