Debut Alessandro Michele untuk Valentino akhirnya terwujud di panggung Paris Fashion Week Spring/Summer 2026. Dengan tajuk “Fireflies” atau Kunang-kunang, sang desainer eksentrik ini membuka babak baru bagi rumah mode Italia tersebut, bukan hanya dengan estetika yang berkilau, tetapi juga dengan makna filosofis yang begitu dalam.
Syifa Hadju kembali mencuri perhatian publik dengan penampilannya yang menawan saat menghadiri acara sahabatnya, Kesha Ratuliu yang berkolaborasi dengan brand lokal @sylmi.basic.
Setelah musim panas menghadirkan koleksi penuh keceriaan, Sapto Djojokartiko kini mempersembahkan koleksi Fall/Winter 2025 yang lebih tenang, intim, dan berlapis makna.
Red carpet Venice Film Festival tahun ini dipenuhi kemewahan gaun lace yang tampil memukau. Sejumlah bintang Hollywood memadukan sentuhan klasik dengan detail modern yang membuat sorotan kamera tak berhenti mengarah ke mereka.