Sukses

Overstimulasi terjadi ketika tubuh dan pikiran anak menerima terlalu banyak rangsangan dalam waktu bersamaan. [Dok/freepik.com/jcomp]
FimelaMomTantrum Setelah Acara Ramai? Pahami Dulu Tanda Overstimulasi pada Anak
Sahabat Fimela, setiap anak bisa mengalami ledakan emosi dan mengeluarkannya dengan cara menangis keras, berteriak, bahkan melempar barang.