Awas! 9 Makanan Ini Berbahaya Untuk Pencernaan

Fimela Editor diperbarui 21 Mar 2015, 11:10 WIB
Pasta ternyata juga kurang baik untuk perncernaan karena mengandung banyak gluten dan tak terlalu bernutrisi.
Daging merah ini tak terlalu mudah dicerna dan jika terlalu banyak bisa membahayakan sistem pencernaan.
Cokelat ternyata juga berbahaya untuk pencernaan. Terlalu banyak mengonsumsinya bisa menyebabkan diare.
Kopi mengandung kafein dan memiliki kandungan protein yang hampir sama dengan gluten yang mempengaruhi sistem pencernaan.
Produk olahan susu mengandung laktosa yang bisa menyebabkan sakit perut apabila dikonsumsi terlalu banyak. Jika Anda bermasalah dengan pencernaan cobalah mengonsumsi olahan susu dengan laktosa rendah seperti yogurt.
Gorengan dan juga fast food juga termasuk makanan yang membahayakan pencernaan karena mengandung sedikit sekali nutrisi.
Soda juga kurang baik untuk pencernaan karena bisa menyebabkan kembung.