Fimela.com, Jakarta Lebih dari dua dekade setelah Ada Apa Dengan Cinta? (AADC) pertama kali dirilis, Miles Films kembali dengan proyek berjudul Rangga & Cinta. Berbeda dengan film aslinya, versi terbaru ini akan hadir dalam format musical tanpa Nicholas Saputra dan Dian Sastrowardoyo sebagai pemeran Rangga dan Cinta. Peran utama kini jatuh ke aktor-aktor muda yang terpilih melalui audisi panjang. Siapa saja mereka?
Entertainment
Rangga & Cinta 2025: Film Musikal AADC Tanpa Nicholas Saputra & Dian Sastro?
Miles Films resmi mengumumkan proyek film musikal Rangga & Cinta, yang merupakan remake dari film ikonik Ada Apa Dengan Cinta? (AADC). Film ini akan menghadirkan wajah-wajah baru sebagai Rangga, Cinta, dan geng SMA mereka. Simak informasi selengkapnya di Fimela Update berikut!


:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/avatars/1651634/original/070088800_1523337135-fimela-square.jpg)
![Bukan sekadar smartphone, seri ini dirancang sebagai perangkat gaya hidup yang menyatukan desain modis, kamera depan inovatif, dan fitur AI yang memudahkan siapa pun menciptakan konten menarik tanpa ribet. [Dok/oppo Indonesia].](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/yjDERlLXt59aYQEpptPvjRZtAyE=/260x125/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5474538/original/049703200_1768484439-WhatsApp_Image_2026-01-15_at_20.18.39__1_.jpeg)
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5474517/original/031334400_1768481715-image.jpeg)
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5474466/original/054393300_1768478897-Australian_Sirloin_Skewer_-_Holycow_s_Private_Selection__Australian_Beef_Series.jpg)
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5195273/original/099507500_1745336193-woman-looking-something-purse_1398-1375.jpg)