Diary Fimela kali ini akan menceritakan perjalanan panjang CAMANI, brand lokal home fragrance yang berasal dari mimpi 3 perempuan bersahabat, hingga saat ini berhasil dijual keluar negeri.
Brand lokal fashion dan beauty yang didirikan oleh perempuna ini mampu memberdayakan perempuan lainnya, hingga sukses dikenal dalam skala nasional hingga internasional