EntertainmentPotret Dapur Rumah Mahfud MD di Sleman, Jauh Dari Kesan MewahKesan mewah tidak ditemukan dalam desain rumah Mahfud MD di Sleman. Justru rumah tersebut sangat sederhana dan menampilkan nuansa klasik. Hal yang sama berlaku untuk dapurnya yang terlihat sederhana dengan peralatan yang sudah tua.