Beda olahraga tentu membutuhkan sepatu yang berbeda pula. Simak tips praktis memilih sepatu olahraga sesuai jenis aktivitas, agar kaki tetap nyaman, aman dari cedera, dan performa lebih maksimal.
Rekomendasi sepatu olahraga yang tidak hanya nyaman dipakai, tetapi juga stylish untuk mendukung mobilitas dan aktivitas sehari-hari perempuan aktif agar tetap percaya diri sekaligus terlindungi saat berolahraga maupun beraktivitas.