Mencicip Manis Bulan Madu di 10 Tempat Romantis

Asnida Riani diperbarui 09 Agu 2016, 14:28 WIB

Fimela.com, Jakarta Perjalanan saja sifatnya sudah menyenangkan, apalagi jika dilakoni dengan orang terkasih. Pengalaman yang dikantungi sudah hampir pasti tak akan terlupakan. Bahkan, kamu bisa mengingat sudut-sudut terkecil di mana tawa menyembul, serta percakapan tersulam dengan begitu alami.

Dengan atmosfer demikian, tak heran kalau sejumlah pasangan memilih untuk menyambangi sejumlah tempat romantis yang 'berbaring' di Bumi. Seakan mereka berekspektasi agar setiap harmoni di destinasi tersebut akan mempererat intimasi yang terajut.

Menyambangi sejumlah kawasan dengan berbagai paras, sejumlah agenda seru sudah pasti menunggumu dengannya di sana. Jika hendak mencicip perjalanan dengan nuansa romantis namun jauh dari cheesy, sambangi saja tempat-tempat romantis di Bumi, menurut Bintang.com berikut.

Palm Cove, Australia

Barichara, Kolombia

Pantai Ora, Indonesia

Trebon, Republik Ceko

Collioure, Perancis

Delft, Belanda

Udaipur, India

Hoi An, Vietnam

Akaora, Selandia Baru

Monsaraz, Portugal

What's On Fimela