PhotoPotret Jung Il Woo yang Memesona Sejak Kecil, Jadi Anak SMA di Usia 34 TahunJung Il Woo, aktor 34 tahun ini begitu memesona dengan berbagai perannya dalam serial drama. Baru-baru ini pernampilannya dalam serial drama "Good Job" menarik perhatian, di mana ia nampak mengenakan seragam sekolah.