Deteksi dini kanker payudara adalah langkah krusial yang dapat menyelamatkan hidup. Kanker payudara sering kali tidak menunjukkan gejala pada tahap awal, sehingga pemeriksaan rutin menjadi sangat penting.
Diharapkan, melalui strategi ini, angka kejadian dan kematian kanker di Indonesia menurun, sementara akses layanan kesehatan yang lebih baik dapat meningkatkan kesintasan pasien kanker.
Pada tahun 2025, Hari Kanker Sedunia mengusung tema 'United by Unique', yang menyoroti pentingnya pendekatan yang dipersonalisasi dalam perawatan kanker.
Walaupun penyebab pasti dari kanker payudara belum sepenuhnya dipahami, para ahli telah mengidentifikasi sejumlah faktor yang dapat meningkatkan risiko terkena penyakit ini.