Sukses

Lifestyle

6 Tempat untuk Melarikan Diri dari Kerumunan Turis di Bali

Fimela.com, Jakarta Bali sudah begitu populer. Bali sudah begitu familiar. Lalu, apa lagi yang bisa dilihat? Di mana lagi bisa menemukan pesona berbeda? Pertanyaan-pertanyaan itu mungkin menjejali angan sejumlah turis ketika berkeinginan kembali ke Dewata.

Pulau dengan pamor yang telah menyebar hingga keluar Indonesia ini memang tak berada di satu kategori bersama Labengki dan Anambas. Lantaran demikian, bukan berarti tak bisa menyepi dan 'menyesap' tenang kala bertandang ke kawasan tetangga Lombok ini.

Dengan panorama yang tak jauh berbeda dengan sejumlah sudut populer, tempat-tempat ini siap jadi tujuan 'melarikan diri' di Dewata. Keberadaannya tentu tak mengurangi nuansa Bali yang telah begitu lekat dan dikenal para pelancong.

Dikutip dari edition.cnn.com, ini tempat-tempat terbaik untuk 'bersembunyi' dari padat kerumunan turis di Bali. Dari taman nasional, hingga daerah pesisir, semua bisa disambangi untuk 'dicicip' cantiknya. Jangan sampai terlewat ketika kembali ke Pulau Dewata!

Taman Nasional Bali Barat

Taman Nasional Bali Barat, Bali. (1000_meter/Instagram)

Nusa Penida

Nusa Penida, Bali. (tropicalife.net)

Pantai di Barat Bali

Pulau Menjangan, Bali. (baliaqua.com)

Amed

Amed, Bali. (balikidsguide.com)

Munduk

Munduk, Bali. (balikidsguide.com)

Sidemen

Sideman, Bali. (amedairporttransfer.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading