Sukses

Lifestyle

Mixagrip Cocok Untuk Mengobati Flu

Gejala flu seringkali mengganggu aktivitas sehari-hari, misalnya demam, sakit kepala, mata berair, nyeri otot, hidung tersumbat, tenggorokan sakit dan bersin-bersin.  Ditambah lagi, flu mudah ditularkan melalui kontak fisik atau udara, apalagi saat daya tahan tubuh lemah akibat cuaca buruk atau kelelahan. Agar aktivitas berjalan lancar, diperlukan obat yang tepat untuk mengatasi flu. Mixagrip cocok untuk mengobati flu  dan influenza.

Mixagrip mengandung Paracetamol yang dapat bekerja sebagai penghilang rasa sakit dan menurunkan demam; Fenilpropanolamin HCl bekerja sebagai dekongestan yang efektif; dan Chlorpheniramine Maleat yang merupakan suatu antihistamin, efektif untuk menghilangkan bersin-bersin. Aktivitas Anda kembali lancar setelah sembuh dari serangan flu. Mixagrip dijual di apotik, swalayan dan berbagai toko farmasi.

(vem/yel)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

    What's On Fimela
    Loading