LifestyleHong Kong Sampai Perancis Tempat Tujuan Belanja Politikus PerempuanKegemaran berbelanja menghampiri sejumlah politisi perempuan. Angelina Sondakh dan Ratu Atut adalah dua dari sekian yang telah terdengar rela mengeluarkan Milyaran Rupiah untuk memenuhi hasrat berbelanja mereka.