Aura Kasih belum lama ini mengunggah potret dirinya yang mengenakan gaun hitam ketat yang membuat netizen menyebutnya sebagai aset negara. Foto-foto Aura Kasih yang lain pun tak kalah stunning.
Aura Kasih mencuri perhatian publik saat memamerkan keahliannya dalam memasak. Berkat hal itu, ia pun dianggap sebagai salah satu perempuan idaman banyak pria.
Aura Kasih membagikan rentetan foto mirror selfie. Meski tak memperlihatkan wajahnya dengan jelas, namun unggahan tersebut tetap menuai pujian dari warganet.