Survei yang dilakukan Pepsodent menemukan ada beberapa masalah kesehatan mulut dan gigi yang terjadi selama covid-19.