Sukses

Fashion

Tips: Ingin Jadi Fashion Stylist? Ikuti Cara Jitu Ini

Fimela.com, Jakarta Menjadi seorang fashion stylist merupakan profesi yang gak gampang seperti mudahnya membalikan telapak tangan. Karena pekerjaan ini dituntut untuk bisa mengeksplor kreatifitas tentunya dalam padu padan busana. 

Tetapi buat kamu yang sangat senang menjadi seorang fashion stylist, tentu saja pekerjaan tersebut akan menyenangkan buat kamu. Untuk membuat seseorang menjadi trendsetter khususnya public figur itu semua berkat jasa dari fashion stylist, jadi jangan meremehkan pekerjaan ini, dibutuhkan tangan dingin seorang fashion stylist untuk membuat gaya seseorang menjadi stylish dan fashionable.

Buat kamu yang bercita-cita menjadi fashion stylist, Bintang.com akan memberikan tips jitu yang wajib kamu ikuti. Berikut ini 3 cara yang harus kamu lakukan ya. 

Wajib banget, setiap saat harus mencari tahu perkembangan dan perubahan trend. (Photographer: Daniel Kampua.Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim)

Harus berani mencoba hal yang baru dan jangan takut untuk mengeksplor ilmu di bidang fashion. (Photographer: Daniel Kampua.Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim)

Penting menjalin relasi dan menjaga hubungan dengan client. (Photographer: Daniel Kampua.Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim) 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading