Sukses

Lifestyle

Ketika Para LGBT Menunjukkan Diri Mereka Lewat Tato

Fimela.com, Jakarta Sebagian masyarakat dunia masih menganggap bahwa LGBT (Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender) merupakan hal yang tabu. Bahkan keberadaan mereka dianggap sebelah mata sebagai kaum minoritas. Oleh karena itu, tidak banyak kesempatan LGBT untuk menunjukkan diri mereka di hadapan publik. Beberapa dari mereka memilih tato sebagai media pengekspresian diri.

Berikut kumpulan tato LGBT ...

#1

 

Foto kiriman LGBTQ+ (@acceptanceandequality) pada

#2

 

Foto kiriman @einedame (@einedame) pada

#3

 

Foto kiriman Shawn Havron (@greknucknee) pada

#4

 

Foto kiriman Dan Youngblood (@dyoungbloodtattoos) pada

#5

 

Foto kiriman missmary0508 (@missmary0508) pada

#6

 

Foto kiriman Caitlin Nicole (@crazywhoremoans) pada

#7

 

Foto kiriman Courtney Vargas 🎀 (@courtneyy_vargas) pada

#8

Tato #8 (Via: pinterest.com)

#9

Tato #9 (Via: s39.photobucket.com)

Jumat (26/6), waktu setempat, Mahkamah Agung Amerika Serikat mengumumkan keputusan legalnya pernikahan sesama jenis di Amerika Serikat. Hal tersebut tentunya menjadi kabar gembira bagi kaum LGBT

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading