Sukses

Lifestyle

10 Hal yang Nggak Pernah Diceritakan Seorang Ibu ke Anaknya

Fimela.com, Jakarta Kasih ibu sepanjang jalan. Kasih anak sepanjang gala. Kasih ibu selamanya, kasih anak seingatnya. Saking sayangnya ibu kepada anak, terkadang ada hal-hal yang tidak diungkapkan agar terlihat kuat di hadapan si buah hati. Ia tidak ingin terlihat lemah di depan anaknya. Berikut 10 hal ini yang biasanya nggak diutarakan ke anak. :')

Kamu membuatnya menangis terlalu banyak

Hal #1 yang tidak diceritakan (Via: thefamily.com)

Ibumu ingin potongan kue terakhir

Hal #2 yang tidak diceritakan (Via: mom-kid.com)

Rasa sakit

Hal #3 yang tidak diceritakan (Via: medcaretoyou.com)

Merasa takut

Hal #4 yang tidak diceritakan (Via: helpinadaption.ru)

Ibumu memandangimu ketika tidur

Hal #5 yang tidak diceritakan (Via:

Ketidaksempurnaan pada dirinya

Hal #6 yang tidak diceritakan (Via: slate.com)

Ia membawamu dalam perut selama 9 bulan lebih

Hal #7 yang tidak diceritakan (Via: sheknows.com)

Rasa hancur ketika melihatmu menangis

Hal #8 yang tidak diceritakan (Via: truecrimejunkie.com)

Kamu selalu jadi yang pertama

Hal #9 yang tidak diceritakan (Via: embracingbeauty.com)

Ia akan mengulangi 9 hal di atas :')

Hal #10 yang tidak diceritakan (Via: pregnancyandbaby.com)

Itulah 10 hal yang nggak dikatakan seorang ibu ke anaknya. So sweet. Mungkin ketika kamu menjadi ibu, kamu akan melakukan hal yang sama... :')

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading