Sukses

EntertainmentBen Affleck Dianggap Tak Pantas Perankan Batman!
Ben Affleck terpillih memerankan Batman dalam sekuel film Superman yang akan mulai digarap tahun depan dan ditayangkan pada musim panas 2015. Lantas, bagaimana reaksi publik?
Entertainment3 Daya Tarik Hugh Jackman dari Film "The Wolverine”"
Rasa rindu akan sosok Wolverine dari seri film “X-Men” akhirnya terbayar dengan dirilisnya “The Wolverine” setelah tertunda beberapa tahun. Yang mengesankan dan tak terlupakan, tentu saja kehadiran Hugh Jackman sebagai daya tarik utama film ini. Beruntunglah kami menonton film ini sebelum dirilis di bioskop Nasional, sehingga bisa lebih awal merangkum daya tarik Jackman di film tersebut yang sayang untuk dilewatkan.
Entertainment"Sang Penari" dan "Rectoverso", Bertamu ke Cannes Film Festival!
Kabar baik, Sang Penari dan Rectoverso dipastikan akan diputar dan disaksikan langsung oleh dunia di Cannes Film Festival 2013! Hal itu diungkapkan Molly Prabawaty, Kasubdit Festival dan Eksibisi Film, Direktorat Pengembangan Industri Perfilman, Kemenparekraf RI.
Entertainment5 Hal Yang Sayang Untuk Dilewatkan dari 'Iron Man 3'
“Iron Man 3” kembali meraih keuntungan penjualan nyaris USD200 juta di seluruh dunia dan telah mengalahkan “Avengers”. Apa yang membuat sekuel ini tetap tak kehilangan daya tariknya dan terus saja mendulang sukses? Berdasarkan hasil pengamatan kami, inilah alasannya mengapa “Iron Man 3” sayang untuk dilewatkan.
EntertainmentMasih Populer, Ryan Gosling Susul Angelina Jolie untuk Cuti Akting
Ryan Gosling memutuskan berhenti dari dunia akting. Sebelumnya, Angelina Jolie dan Channing Tatum juga mengeluarkan pernyataan serupa. Mengapa para bintang itu memutuskan meninggalkan Hollywood saat sinar mereka sendiri belum redup?
EntertainmentJadi Bintang Besar, Piala Oscar Tak Penting untuk Bradley Cooper
Sebagai nominator kategori Best Actor Academy Awards 2013, Bradley Cooper, seharusnya kecewa karena tak berhasil membawa pulang Piala Oscar yang direbut Daniel Day-Lewis lewat akting cemerlangnya di Lincoln. Namun, Cooper malah mengaku memang tak mengharapkan apa-apa dari ajang bergengsi tersebut.
EntertainmentMama: Menangis & Berteriak Ketakutan dari Sebuah Film!
Kasih anak sepanjang jalan, kasih ibu sepanjang hayat…bahkan hingga meninggal dan membuat kematian tak tenang. Film “Mama” mendeskripsikan pepatah tersebut secara baik, namun dengan bumbu horor dan efek kejut jantung yang cukup intens.
BeautyLiv Tyler: Tidak Takut Tua Tapi Takut Uban
Liv Tyler adalah wujud nyata kecantikan alami. Menemuinya langsung hanya dalam jarak kurang dari satu meter, aktris yang mengesankan berperan sebagai peri di trilogi “The Lord of The Rings” ini membuat kami sebagai sesama perempuan tak henti-hentinya mengagumi kecantikannya. Susahkah untuk bisa secantik dirinya? Ternyata tidak. Terus baca untuk tahu apa saja yang kamu perlukan untuk mendapatkan beauty spirit sepertinya.
EntertainmentEXCLUSIVE INTERVIEW with Liv Tyler: Tentang Steven Tyler & Hidup bersama Paparazzi
Tanpa alas kaki dan mengenakan mini dress lace berwarna ivory, Liv Tyler menyambut kami dengan senyum lebar khasnya. Corey Mason dalam “Empire Records”, Grace Stamper dalam “Armageddon”, dan Arwen Undomiel dalam trilogi “The Lord of The Rings” itu, kini ada di depan mata kami sebagai dirinya sendiri. Waktu tiga puluh menit yang tersedia untuk kami pun, berlalu dengan menyenangkan seiring selera humor Liv yang memecah ketegangan kami untuk bertemu bintang Hollywood seterkenal dirinya. Fotografi: Dokumentasi P&G
Entertainment3 Alasan Mengapa Perlu Menonton "Hotel Transylvania"
Minggu ini sungguh menyenangkan, karena hari libur datang lebih awal. Memilih tontonan yang tepat untuk mengisi liburan, adalah hal yang perlu kamu lakukan. “Hotel Transylvania”, adalah salah satu pilihan yang bisa jadi opsi. Ada yang mengatakan film ini membosankan, tapi banyak juga yang tetap menyukainya. Itu sebabnya, kami mengumpulkan tiga alasan kenapa film ini tetap layak tonton. Terus simak!
EntertainmentKetika Ben Affleck & Channing Tatum Berseragam, Mana yang Lebih Tampan?
Siapa tahan melihat laki-laki tampan di balik seragam yang membuat mereka tampak lebih gagah? Simak satu per satu, Fimelova!
EntertainmentAngkat Isu Sensitif, Film-film Ini Picu Kontroversi
Segala hal berbau SARA memang sensitif hingga mudah memancing kontroversi. Lewat film pun, SARA bisa jadi sumber kekisruhan. Masih hangat kemunculan Innocence of Muslims. Sampai kini, kontroversi film yang berujung pada protes sampai jatuhnya korban jiwa itu belum tuntas dibahas. Dan berikut adalah beberapa judul film yang juga memiliki tema sensitif, sempat pula mengundang perdebatan, namun tak seanarkis pemrotesan Innocence of Muslims.